Apa Itu Sub Domain?
Subdomain adalah bagian dari sebuah nama domain induk. Subdomain umumnya mengacu ke suatu alamat fisik di sebuah situs contohnya: rumahosting.com merupakan sebuah domain induk. Sedangkan aku.rumahosting.com merupakan sebuah sub domain. Subdomain juga sebagaiThird level domain.
Untuk membuat Sub Domain bisa ikuti langkah berikut,
- Login ke cPanel
- Klik " Sub Domain " Pada halaman utama cPanel
- Masukan nama Sub Domain yang dikehendaki
Sub Domain biasanya disimpan pada Home Directory - Nantinya cPanel akan langsung menetukan directory dari penyimpanan data sub domain anda
- Klik "Create" untuk membuat Sub Domain
- Lalu nantinya anda akan menerima pesan,
"subdomain.namadomainanda.com has been created"